JENIS-JENIS BAHAN BUAT BAJU ANAK YANG TEPAT DAN BERKUALITAS

JENIS-JENIS BAHAN BUAT BAJU ANAK YANG TEPAT DAN BERKUALITAS

BUAT BAJU ANAK

Buat baju dan buat baju anak sampai sekarang ini tetap menjadi usaha yang cukup menjanjikan keuntungan. Hal ini dikarenakan setiap orang, baik usia anak-anak sampai usisa dewasa ini menggunakan baju untuk menutupi tubuhnya. Sehingga menjadikan usaha yang satu ini tidak akan pernah mati. Bahkan semakin membuat baju yang ada dipasaran semakin banyak model dan jenisnya. Perlu diketahui juga bahwa pemakaian baju ini tidak hanya bisa dipakai untuk santai dirumah saja. Melainkan juga bisa digunakan untuk kegiatan lainnya. Seperti untuk menghadiri acara rapat, acara pernikahan dan acara-acara lainnya. Maka dari setiap orang tentunya memiliki baju dengan berbagai model dan jenis menyesuaikan kebutuhan setiap harinya. Beberapa orang mengatakan bahwa baju yang dipakai akan memperlihatkan kasta orang tersebut.

Bahan Pembuatan Baju Berkualitas

Baju yang nyaman tentunya dibuat dari bahan yang berkualitas. Sehingga baju tersebut bisa dibuat dengan baik dan menghasilkan baju yang nyaman ketika dipakai. Selain itu juga jahitan yang dipakai sangat berkualitas sehingga mampu membuat baju tersebut tahan lama. Serta tidak mudah sobek. Pemilihan bahan buat baju anak maupun baju dewasa pun harus benar-benar tepat. Supaya pemakai baju tersebut tidak merasa kurang nyaman atau malah gatal-gatal. Dan perlu diketahui bahwa ketika buat baju anak tetap harus berhati-hati. Hal ini dikerenakan anak-anak masih rentan terhadapa bahan pembuatan yang tidak lembut. Dan untuk anda yang ingin membuat baju untuk berbagai kebutuhan. Maka anda perlu mengetahui jenis-jenis bahan pembuatan baju berikut ini :

  • Cotton Combed

    Jenis bahan yang satu ini merupakan bahan buat baju anak dan baju dewasa yang paling terkenal. Bahan cotton combed ini bisa dibuat menjadi baju model dan jenis apa saja. Seperti yang sudah diketahui bahwa bahan yang satu ini memiliki tekstur yang lembut dan mampu menyerap keringat dengan baik.

  • Cotton Carded

    Meskipun bahan baku utama pembuatan cotton carded ini sama dengan cotton combed. Akan tetapi cotton carded ini sedikit lebih kasar. Bahan buat baju ini sering digunakan untuk membuat baju masyarakat kalangan menengah ke bawah. Walaupun begitu bahan ini tetap bisa menyerap keringat dengan baik ketika dipakai.

  • Polyester

    Kebanyakan bahan yang satu ini digunakan untuk membuat baju partai. Hal ini dikarenkan harga dari bahan pe ini terbilang cukup terjangkau. Sehingga konsumen partai bisa memesan baju partai dengan bahan ini dalam jumlah banyak sekaligus. Sayangnya bahan pe ini kurang mampu menyerap keringat. Sehingga akan terasa panas jika digunakan.

  • Teteron Cotton (TC)

    Terbuat dari campuran cotton dan polyester, dimana campuran polyesternya lebih banyak. Sehingga kurang mampu menyerap keringat dengan baik. Namun bahan ini tidak mudah melar meskipun sering dicuci maupun dipakai.

  • Viscose

    Lebih dikenal sebagai bahan rayon yang terbuat dari sintesa celuosa organic buatan manusia. Bahan viscose ini memiliki kelembaban yang tinggi dan warnya yang lebih cemerlang. Selain itu juga bahan ini lebih lembut dibandingkan dengan kapas. Sehingga membuat bahan viscose ini mahal harganya dan tidak banyak vendor bahan yang memilikinya.

Sebenarnya masih ada banyak lagi bahan yang bisa digunakan untuk membuat baju. Seperti cotton viscose, hyget dan bahan jenis lainnya. Dengan mengetahui jenis-jenis bahan pembuatan baju ini maka anda tidak akan bingung lagi ketika akan membuat baju. Jika anda ingin memesan baju untuk berbagai kebutuhan. Pilihan tepat jika anda berkerja sama dengan Amanah Garment untuk buat baju.

 

Untuk informasi lengkapnya bisa menghubungi 4 Marketing kami dibawah ini :

Marketing Bandung
CS 1 : 0812-1484-4114
CS 2 : 0857-2127-7761
CS 3 : 0819-1044-9860

Dan Marketing Jogja Kami
CS : 0878-4312-8792